Resep Kue Kering Sukade Cookies

Posting Komentar
Kurma adalah makanan yang banyak mengandung nilai gizinya, terbukti bahwa saat berbuka puasa disunahkan untuk makan kurma terlebih dahulu. Meskipun kurma tidak tumbuh di negara Indonesia, tapi anda bisa mendapatkannya disini karena kurma banyak dijual di supermarket atau mall-mall di indonesia. Dari buah kurma anda bisa mendapatkan resep kue kering yang bisa anda sajikan dimeja tamu atau ruang keluarga. Jadi anda bisa tetap mengkreasikan buah ini dalam sajian yang lain, bukan hanya seperti buah aslinya saja.

Selain resep biskuit anda juga bisa membuat kue yang lain buat keluarga anda, terutama bagi anda yang sangat menyukai kurma dibawah ini ada resep olahan kurma yaitu kurma cookies. Bahan dan cara pembuatanya adalah sebagai berikut:


Bahan:

· Mentega 150 gram
· Gula halus 100 gram
· Telur 2 butir (khusus 1 butir dibuang putihnya)
· Soda kue ½ sendok teh
· Kurma cincang 100 gram

Cara mebuatnya:

1. Campurkan mentega, gula halus dan soda kue kocok sampai merata. Kemudian masukan telur satu persatu sambil terus dikocok.
2. Adonan diberi tepung terigu aduk hingga rata, kemudian digiling dan dicetak dengan cetakan kue kering. Atasnya diolesi kuning telur serta tengahnya ditaburi kurma panggang hingga matang.
3. Angkat dan sajikan.

Itulah salah satu cara untuk mengolah kurma menjadi resep kue kering. Semoga bermanfaat.
Husnul Khotimah
Seorang ibu yang senang menulis tentang motivasi diri, parenting dan juga tentang kehidupan sehari-hari di Jombloku. Semoga blog ini bisa membawa manfaat buat kita semua.

Related Posts

Posting Komentar