Fungsi Assessment Sesuai Dengan Tipe Penilaian Yang Dilakukan

Posting Komentar

Seperti yang telah diketahui bahwa penilaian atau assessment digunakan untuk mendapatkan hasil yang diinginkan. Hasil tersebut digunakan untuk mengetahui kemampuan, potensi, bakat, serta juga kelemahan yang dipunyai oleh peserta assessment sehingga bisa digunakan untuk banyak hal. 

Mulai dari dapat digunakan untuk menempatkan dan mempunyai karir yang tepat, memberikan kenaikan jabatan untuk karyawan yang tepat, dan juga berbagai fungsi assessment lainnya bisa didapatkan.

Ketika melakukan assessment sendiri mempunyai banyak pilihan jenis dan manfaat yang bisa didapatkan. Fungsi tersebut juga bisa dipilih dan didapatkan dari tipe penilaian yang dilakukan. 

Tipe penilaian dari assessment mempunyai empat tipe yang bisa dipilih untuk mendapatkan hasil penilaian yang dibutuhkan. Tipe penilaian yang bisa dilakukan, fungsi yang diberikan, serta cara yang bisa dilakukan adalah sebagai berikut ini.

Tipe Assessment Kemampuan Kognitif

Tipe pertama dari penilaian yang dapat dilakukan adalah tipe assessment untuk kemampuan kognitif. Metode kognitif merupakan penilaian yang dapat dilakukan untuk mengerti dan mengetahui mengenai kemampuan dasar yang dipunyai oleh pesertanya. Dengan mengikuti penilaian ini akan dilakukan sehingga bisa mengetahui mengenai soft skill yang dipunyai dan bisa dimanfaatkan untuk pekerjaannya.

Contoh penilaian yang diberikan untuk kemampuan kognitif adalah dengan memberikan pemecahan masalah yang perlu dilakukan, kemampuan untuk dapat berpikir kritis, kemampuan untuk menemukan solusi yang efektif, kemampuan untuk memimpin diskusi, dan juga beragam kemampuan dasar lainnya. kemampuan dasar yang berkaitan dengan soft skill sangat penting untuk mendukung hasil pekerjaan yang dipunyai menjadi lebih optimal. Oleh karena itulah penting untuk mengetahui soft skill yang dipunyai oleh seseorang.

Tipe Assessment Kemampuan Kepribadian Dan Integritas

Penilaian juga dilakukan yang dapat memberikan fungsi assessmentuntuk dapat mengetahui kepribadian yang dipunyai oleh seseorang. Ketika untuk mencari pekerja yang terbaik sesuai dengan iklim di tempat kerja, tidak hanya penting untuk memilihnya dari kemampuan tetapi juga dari kepribadian yang cocok dengan perusahaan.

Oleh karena itulah penting untuk mengetahui kepribadian yang bisa diketahui dari hasil penilaian kemampuan kepribadian dan integritas yang dipunyai oleh peserta. Metode yang digunakan untuk mendapatkan penilaian kepribadian dari peserta dapat dilakukan dengan beberapa metode untuk mengetahui sifat partisipan. Dengan mengetahui hasil dari penilaian kepribadian dan integritas akan bisa membantu untuk mendapatkan rekrutmen yang terbaik.

Tipe Assessment Kemampuan Fisik

Penilaian selanjutnya yang bisa dilakukan adalah dengan melakukan tes fisik yang akan bisa mengetahui mengenai kemampuan fisik yang dipunyai. Metode yang digunakan adalah dengan menilai kekuatan dan juga ketahanan yang dipunyai oleh partisipan dalam melakukan pekerjaan. Tes fisik ini sendiri merupakan jenis yang dilakukan untuk beberapa jenis pekerjaan tertentu yang membutuhkan untuk mempunyai kemampuan fisik yang memadai.

Karena itu ketika diterima di tempat kerja akan dapat untuk sesuai dengan pekerjaan yang dipunyai dengan kekuatan fisik yang baik. Contohnya saja untuk industri yang menggunakan kekuatan fisik adalah dengan manufaktur yang menggunakan alat besar, dan juga berbagai jenis pekerjaan lainnya yang memerlukan fisik yang kuat dan mempunyai ketahanan yang baik.

Tipe Assessment Untuk Mengetahui Keterampilan

Penilaian yang terakhir adalah tipe untuk mengetahui keterampilan. Jenis ini merupakan tipe penilaian yang paling umum dilakukan karena kemampuan merupakan hal yang penting untuk bisa diterima kerja ataupun naik jabatan. Sehingga penting untuk mengetahui kemampuan yang dipunyai oleh seseorang. Tes kemampuan untuk mengetahui keterampilan yang dipunyai dapat dilakukan dengan banyak cara. Seperti dengan psikotes yang bisa mengetahui mengenai pengalaman kerja dan juga posisi yang ditempati selanjutnya untuk bisa memutuskan untuk memberikan jabatan yang cocok sesuai dengan kemampuan dan pengalaman yang dipunyai.

Di atas merupakan beberapa tipe assessment yang dapat dilakukan untuk bisa mengetahui keterampilan, kemampuan, hingga kepribadian yang dipunyai oleh pesertanya. Fungsi assessment sangat penting untuk individu maupun perusahaan sehingga bisa untuk mengambil keputusan pelatihan terbaik untuk dipilih. Ikuti pelatihan yang dibutuhkan dengan program lengkap yang bisa didapatkan dari lembaga profesional di Prasmul-ELI. Daftar sekarang juga program pelatihan bersertifikat yang dibutuhkan dengan menghubungi kontak Prasmul-ELI di nomor +62 811 1991 1168.

Husnul Khotimah
Seorang ibu yang senang menulis tentang motivasi diri, parenting dan juga tentang kehidupan sehari-hari di Jombloku. Semoga blog ini bisa membawa manfaat buat kita semua.

Related Posts

Posting Komentar